Pencarian Rute Tercepat Transportasi di Kota Padang dengan Algorithma Dijkstra

Authors

  • Musli Yanto Universitas Putra Indonesia YPTK Padang

DOI:

https://doi.org/10.35134/komtekinfo.v5i1.4

Keywords:

Rute, Alternatif, Information, Djsktra Algorthm

Abstract

Begitu pentingnya informasi dalam kehidupan ini, membuat setiap orang berlomba-lomba untuk menemukannya agar dapat bertahan dan bertahan hidup itu sendiri. Demikian juga bagi yang suka traveling, informasi dijadikan bahan analisis yang bertujuan untuk mendapatkan rute terpendek agar dapat menghemat waktu, jarak tempuh dan lain sebagainya. Pencarian Rute dengan Algoritma Dijkstra merupakan salah satu cara untuk mencari rute terpendek untuk mencapai tujuan, sehingga nantinya dapat diketahui alternatif untuk menghemat waktu tempuh, sehingga lebih cepat sampai di tujuan. Untuk pelaksanaan pencarian rute tercepat, dipilih Kota Padang sebagai objek penelitian. Kota Padang terdiri dari beberapa kecamatan, desa dan kelurahan serta banyak percabangan jalan yang akan dilalui oleh pengendara sepeda motor dan mobil, baik untuk pendatang maupun daerah sekitarnya. Sehingga membuat pengemudi banyak kebingungan dan tersesat sehingga memperlambat perjalanan menuju tempat tujuan

References

A.S, Rosa, Shalahuddin, M. (2015). Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung: Informatika

Bandung

Bambang, Heriyanto. (2014). Bahasa Pemograman Java. Bandung: Informatika Bandung

R. Mulyanto, Aunur. (2008). Rekayasa Perangkat Lunak. Jakarta: Direktorat Pembina Sekolah

Kejuruan dan Direktorat Pembina Manajemen Dasar dan Menengah

Rusel, dkk. (1995). Artificial Intelegence A Modern Approach

Sutojo, dkk. (2011).Kecerdasan Buatan.Yogyakarta: C.V Andi Ofset

Downloads

Published

2018-07-26

How to Cite

Yanto, M. (2018). Pencarian Rute Tercepat Transportasi di Kota Padang dengan Algorithma Dijkstra . Jurnal KomtekInfo, 5(1). https://doi.org/10.35134/komtekinfo.v5i1.4

Issue

Section

Articles